Sejarah Singkat Mengenai Ayam Bekisar

Sabung Ayam Online – Ayam merupakan salah satu unggas yang familiar dengan manusia. Hampir di setiap tempat kita dapat menemukan ayam. Tidak hanya itu saja, banyak juga yang sangat gemar mengkonsumsi daging dan telur ayam. Namun ayam tidak hanya untuk kita konsumsi saja, terdapat beberapa jenis ayam yang khusus sebagai ayam hias atau untuk diadu saja, salah satunya adalah ayam bekisar. Berikut adalah sejarah singkat mengenai ayam bekisar.

Mengetahui Sejarah Tentang Ayam Bekisar 

Sejarah Singkat Mengenai Ayam Bekisar

Ayam berkisar adalah ayam dari hasil kawin silang antara ayam jantan hutan hijau dengan ayam kampung. Jenis ayam yang satu ini juga tidak kalah terkenal dengan jenis ayam hias lainnya. Ini kita lihat dari banyaknya pasaran ayam bekisar yang mengadakan pertunjukan ayam ini di beberapa kota besar pulau jawa. Berikut adalah penjelasan lebih lanjut sejarah singkat mengenai ayam bekisar.

Di kota yogyakarta, dalam 1 tahun sekali diadakan kontes ayam bekisar tingkat nasional. Kota yogyakarta memang sudah menjadi kota kontes paling tua dalam perihal ayam bekisar. Tidak ketinggalan juga di kota lain seperti surabaya yang sejak tahun 1989, untuk mendukung program mengalahkan pariwisata pemerintahan telah mengambil kebijaksanaan bahwa kita diharuskan ada satu sangkar berisikan ayam bekisar.

Tidak sampai disitu saja, saat ini daerah jawa timur, jawa tengah dan sumatra barat juga banyak penghobi ayam yang membudidayakan ayam ini. Hingga saat ini, hanya terdapat tiga jenis ayam bekisar yang unggul dan terkenal yaitu ayam putih yogja, ayam multiwarna solo dan ayam kangean madura. 

Ayam berkisar atau yang disebut kisar dalam bahasa madura sampai saat ini masih mendominasi pasaran dan kontes ayam hias. Karakter suara dan irama khas dari ayam bekisar juga sangat menyakinkan serta warna bulunya yang beragam.

Ciri-ciri Ayam Bekisar

• Memiliki bobot tubuh 1.8 kg.

• Memiliki bentuk kepala sedang dengan bulu halus coklat kehitaman.

• Memiliki jengger besar tegak berwarna merah segar

• Memiliki pial tunggal, besar serta menggantung dengan warna merah dan putih.

• Memiliki cuping telinga berwarna merah berukuran besar.

• Memiliki paruh berwarna putih dengan ujung sedikit melengkung tajam.

• Mata ayam bekisar agak tersembunyi dengan warna kuning kemerahan.

• Bentuk lehernya kecil dan panjang dilengkapi dengan bulu kecil, halus, lebat, panjang dan ujung yang runcing.

• Memiliki postur tubuh yang kecil, padat  membentuk sudut 60 derajat.

Sekian artikel mengenai sejarah singkat mengenai ayam bekisar. Semoga bermanfaat.

Bagi kalian yang gemar bermain Slot, Tembak Ikan, Live Casino, Bola dsb. Kalian dapat mengunjungi situs kami di 12onlinegaming untuk menikmati permainannya.

ayam-promo-maret-2019

 

Baca juga :

Cara Beternak Ayam Bekisar

Jenis-jenis Ayam Bekisar

Kiriman serupa